Privasi setiap pengunjung di blog Refleksio.com adalah hal yang sangat penting bagi kami. Keijakan privasi yang saya tulis ini berisi beberapa jenis informasi dan keterangan pribadi yang di terima dan dikumpulkan ketika anda mengunjungi blog ini serta bagaimana informasi tersebut digunakan. Kami tegaskan bahwasanya informasi pribadi anda akan aman dan terjaga serta tak akan kami berikan kepada pihak lain.
Tentang file log
Seperti halnya kebanyakan situs web pada umumnya, website Refleksio.com juga menggunakan log files yang sangat berguna bagi kami untuk memantau perkembangan situs, log files tersebut meliputi alamat Internet Protokol (IP), jenis browser yang anda gunakan, ISP (Internet Service Provider) yang anda pakai, waktu kunjungan, refering site serta halaman yang anda buka di situs kami. Log files tersebut untuk mengetahui kecenderuangan pengunjung web serta mengumpulkan informasi demografis untuk perkembangan blog kedepannya.
Tentang Cookies dan Web Beacons
Refleksi.id menggunakan cookies untuk mendapatkan dan menyimpan informasi tentang preferensi pengunjung blog, ketika anda mengunjungi halaman blog, maka secara otomatis akan terekam informasi tertentu tentang halaman yang anda kunjungi, kemungkinan juga termasuk menampilkan jendela pop-up ketika baru berkunjung di blog kami, atau untuk menyimpan login anda disitus kami.
Beberapa mitra periklanan pihak ketiga kemungkinan juga menggunakan cooies seperti Google adsense ketika menayangkan iklan di situs kami, hal itu memungkinkan google untuk bisa menampilkan iklan yang relevan berdasarkan penargetan tertentu kepada pengunjung blog refleksio.com yang menjadi mitra periklanan dari Google Adsense dan partner periklanan lainnya. Untuk lebih jelasnya bagaimana Google Adsense menggunakan dan mengelola Coockies silahkan kunjungi link berikut ini: https://www.google.com/policies/technologies/ads/
Anda juga bisa mendisable cookies pada setelan browser yang anda gunakan, atau dengan menggunakan antivirus / Internet Security yang anda miliki, namun demikian, hal itu bisa mengurangi pengalaman anda dalam berinteraksi dengan situs web kami, sebagaimana juga berlaku pada situs web lain yang sering anda kunjungi.
Jika anda memiliki pertanyaan lebih lanjut mengenai kebijakan privasi blog refleksio.com atau membutuhkan informasi lainnya, jangan sungkan untuk menghubungi saya via E-mail di alamat abdullahrefleksi@gmail.com. Sekian dan terimakasih sudah berkunjung di blog saya.